Sabtu, 24 Januari 2015

Cara Melegakan RAM dan Mengoptimalkan HH

RAM memang system terpenting dalam suatu teknologi seperti gadget, laptop, komputer. Hal ini dikarenakan RAM berperan penting dalam multitasking, yaitu mengerjakan suatu program secara bersamaan. Seperti yang kita ketahui bahwa orang yang mempunyai HP android banyak keluhan yaitu RAM yang sangat minim, Mungkin karena HH Low-end, Jadi di postingan ini saya akan memberikan solusi yang tepat.

Cara Menambah atau Melegakan RAM di Android ( ROOT ) ini membutuhkan syarat utama yaitu HH android harus di root terlebih dahulu, kalau belum jangan harap untuk mengikuti cara ini, karena mana bisa. oke gan. Cara Menambah atau Melegakan RAM di Android ( ROOT ) ada beberapa cara yang harus agan lakukan. seperti:

- Menggunakan Aplikasi Seperlunya atau Menghapus aplikasi yang tidak diperlukan.

- Maksimal Multitasking tidak boleh lebih dari 4, misal agan buka BBM, sambil mendengarkan Musik, lalu Browsing, itu terserah agan, yang penting maksimal 4.

- Install aplikasi pembersih Multitasking, seperti DU speed browser, Clear Master, 360 security dan masih banyak lagi di playstore.

Namun, jika semua langkah diatas sudah dilakukan Android masih saja Lemot atau Lelet ini adalah cara yang sebenarnya, Yaitu menggunakan RAM manager pro. yang pasti Aplikasi ini Berbayar ya ganKarena saya lagi berbaik hati maka saya akan upload khusus untuk pembaca setia blog semutrusuh.

Download Ram Manager Pro 703.apk gratis disini

kalau sudah download, install lalu buka aplikasinya.


  1. Disitu disediakan beberapa mode Penggunaan Ram. (centang set on boot)
  2. Jika disuruh untuk menginstal busy box ikuti saja.


Cara Menambah atau Melegakan RAM di Android ( ROOT )

Balance = Mode ini bertujuan untuk menyeimbangkan Performa android dalam semua system

More free Memory = Melegakan penggunaan RAM, cocok untuk digunakan sehari hari
More multitasking = Meningkatkan Performa Android untuk multitasking, misal agan main game sambil main music atau browsing.

Hard Gaming = Mode ini untuk agan yang suka gaming, lebih fokus ke game agar tidak lag/patah patah

Hard multitasking = Mode ini hampir sama dengan More multitasking, tapi yang ini lebih sangar, mungkin menguras baterai lebih cepat

Default = mode umum.

Custom = agan bisa mengubah pengaturan Penggunaan ram secara Manual.

Setelah itu reboot atau restart HH android.


Agan bisa juga melegakan ram dengan cara swap memoryswap memory adalah menggunakan sebagian memory hp agan untuk di jadikan ram tambahan, jadi agan harus ada space memory sesuai yang diperlukan swap, simak saja caranya.

  1. Buka aplikasinya, lalu Pilih tab Extra => pilih Swap MemoryLihat Gambar
    Cara Menambah atau Melegakan RAM di Android ( ROOT )
  2. Setelah itu, Silahkan setting swapnya, file yang akan menambah ram.
    Cara Menambah atau Melegakan RAM di Android ( ROOT )
    (1) itu adalah directory yang akan menjadi tempat file swap. biasanya sudah terisi otomatis
    (2) pilih ukuran Ram yang akan ditambahkan ke ram android. saya memilih 256MB
    (3) Jika sudah confirm saja gan.
  3. Reboot HH android, lalu buka pada directory yang tadi. pasti ada file swap, jangan dihapus ya gan.
Selamat, RAM nya sekarang sudah lega dan Android pun terasa "SMOOTH". Jika ada kesulitan dalam tutorial diatas silahkan komentar dibawah, Semoga Artikel ini Bermanfaat, Maaf jika ada kesalahan dalam menyampaikan, Terimakasih sudah mau membaca artikel saya yang sederhana ini.

SUMBER:

1 komentar: